Arti Istilah Channel Service Unit Dalam Bidang Informasi Teknologi

Berikut ini adalah catatan (contekan) mengenai arti kata tersebut pada bidang IT (Teknologi Informasi):

Channel Service Unit

Dalam Bidang Komputer
#

channel service unit, Sebuah alat pemroses sinyal digital yang berfungsi sebagai filter bagi sinyal yang dikirim ataupun diterima, sebagai buffer antara komputer pengguna danWAN, dan melakukan testing pada transmisi digital sehingga mencegah kesalahan dan kegagalan proses transmisi.


Support website ini ya gess!